Tag: Ny Candrawati Tamba
NEGARA, NusaBali - Pj Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny Ida Mahendra Jaya bersama Ketua TP PKK Jembrana Ny Candrawati Tamba melaksanakan program ‘Berkunjung dan Berbagi’ di Banjar Berawantangi, Desa Tukadaya, Kecamatan Melaya, Jumat (2/8). Kegiatan ini dalam upaya percepatan penurunan angka stunting di Bali, khususnya di Jembrana.
NEGARA, NusaBali - Kabupaten Jembrana meraih penghargaan Manggala Karya Kencana dari Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) RI. Penghargaan ini merupakan penghargaan tertinggi kepada individu yang berdedikasi dalam keberhasilan program Pembangunan Keluarga, Kependudukan, dan Keluarga Berencana (Bangga Kencana) serta percepatan penurunan stunting.
NEGARA, NusaBali - Pemkab Jembrana berkolaborasi dengan Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Jembrana menggelar peringatan Hari Ibu ke-95 di Wantilan Pura Jagatnatha Jembrana, Jumat (22/12). Dengan mengusung tema 'Pesona Tenun Jembrana, Kekuatan Perempuan Berdaya dan Berkarya', peringatan Hari Ibu di Gumi Makepung ini dimeriahkan berbagai kegiatan.
NEGARA, NusaBali
Ketua Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Provinsi Bali Ny Putri Suastini Koster melaksanakan aksi sosial ‘Menyapa dan Berbagi’ dengan masyarakat Jembrana.
Topik Pilihan
-
-
Tabanan 04 Nov 2024 BPBD Minta Tambah Dana Bencana Rp 1 Miliar
-
-
Jembrana 04 Nov 2024 Pipa Bocor Picu Banjir di Pasar Negara
-
-
-
-
-
Berita Foto
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Tak Maju-maju?
JIKA ada yang ingin tahu dan mendalami, bagaimana orang-orang menghargai masa lalu, datanglah ke Bali.